CARA MEMPERBAIKI KOMPUTER LEMOT TANPA INSTALL ULANG




 

Kita pasti sudah tidak asing lagi dengan yang namanya Laptop / Komputer / PC. Namun disaat kita menggunakannya, seringkali komputer yang kita gunakan LaLo (Lambat Loading) / Lemot. Kita sering beranggapan bahwa penyebabnya adalah virus dan jalan terakhir yang kita ambil adalah dengan menginstal ulang komputer tersebut. Ya tentu saja untuk melakukan hal tersebut merogoh kocek untuk jasa instal ulang komputer tersebut. 
Jika anda memiliki masalah seperti diatas maka kali ini saya akan berbagi tips bagaimana cara mengatasinya tanpa menginstal ulang komputer tersebut. 
Berikut beberapa tips cara mengatasi komputer lemot. 

1. Menghapus semua data aplikasi yang telah terinstal. 

>Dari desktop tekan window + r di keyboard

 
> Ketikkan %appdata% lalu tekan enter

> Hapus semua folder yang ada kecuali "Microsoft"



2. Menghapus Temporary Files

>Tekan Window + r di keyboard

>Ketik %temp% lalu tekan enter

>Hapus semua data yang ada 



3.DISKCLEANUP


>Tekan window + r di keyboard

>Ketik cleanmgr lalu tekan enter

>Klik Ok

>Centang semua file pada kolom "files to delete"

>Klik Ok 



Dengan tiga cara diatas masalah LaLo atau Lemot akan teratasi. 
Lalu untuk apa pergi ke teknisi untuk menginstal ulang kalau bisa dilakukan sendiri?



Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer